Pada kesempatan kali ini saya akan kembali memposting tentang tips Facebook kembali, yaitu Merubah/Mengganti Username/URL Fanspage/Halaman di Facebook. apakah kamu mempunyai fanspage? Tentunya bila ada fanspage yang baru terdaftar di Facebook, URL akan terlihat panjang dan tidak fleksibel untuk kita sebarluaskan ke masyarakat. Misalkan nama fanspage Facebook kamu Prikitiw, maka URL fanspage tersebut akan menjadi seperti ini http://www.facebook.com/pages/Prikitiw/49670693741XXXX, terlihat panjang dan tidak efektif untuk di hafal. Nah, disini saya akan membantu kamu untuk memperingkas atau memendekan URL/Username fanspage yang telah kamu buat, simak tutorialnya berikut:
1. Login ke akun Facebook kamu.
2. Buka fanspage yang hendak di pendekkan URLnya, lalu klik Sunting Halaman > Perbarui Informasi.
3. Setelah itu, pada kolom Nama Pengguna klik Buat nama pengguna untuk halaman ini?.
4. Lalu, kamu akan dihadapkan untuk mengisikan Username/URL, isi lalu klik Periksa Ketersediaan.
5. Jika tersedia, pada pop up konfirmasi, klik Konfirmasi.
6. Secara otomatis URL akan berubah dengan Username yang telah kamu rubah tadi, selesai....
Demikanlah tutorial Cara Mengubah URL Fanspage Facebook, semoga dengan adanya artikel ini, URL fanspage kamu bisa lebih baik. Semoga Bermanfaat..
terima kasih sob buat tutorial Cara Mengubah URL Fanspage Facebook, saya sudah bisa menggant link-nya dari tutorial sobat . sangat bermanfaat ilmunya.. ^^
BalasHapusSama-sama :)
BalasHapusko punya ku g bs yah?? hbs di buka sunting halmn, ga ada pilihan perbarui informasi & nama pengguna????
BalasHapusaq bk dr android. apa hrz dr laptop gt???